
Selamat datang di Program Studi Bimbingan dan Konseling, FKIP, UMBY
Sebagai program studi yang telah terakreditasi "B", Kami berkomitmen untuk membangun suasana perkuliahan yang nyaman bagi seluruh civitas akademika dengan pilihan konsentrasi: BK komunitas, BK pengembangan SDM, dan BK keluarga.
Pilihan konsentrasi ini menunjukkan fleksibilitas lulusan untuk tetap bisa bekerja pada bidang non formal. Disamping tetap mengedepankan lulusan yang bekerja dalam bidang formal sebagai guru BK / konselor di jenjang SD, SMP, SMA & SMK.
Terimakasih telah mengunjungi website kami
Kaprodi Bimbingan dan Konseling,
Luky Kurniawan, S.Pd., M.Pd.
Menjadi Program Studi yang Unggul dan Bermutu dalam Bidang Bimbingan dan Konseling serta Menghasilkan Lulusan yang berlandaskan Ketaqwaan, Berjiwa Edupreneurship, dan Berwawasan Internasional pada Tahun 2029
1. Menyelenggarakan kegiatan akademik yang bermutu, dan berkualitas untuk menghasilkan lulusan yang berkompeten dan profesional.
2. Membangun jejaring kerjasama dengan lembaga, instansi dan organisasi pada tingkat nasional, regional dan internasional dalam mendukung terwujudnya program studi yang unggul dan bermutu.
3. Memberikan dukungan kepada mahasiswa untuk mengembangkan diri dan berprestasi dalam bidang akademik dan non-akademik.
Why Us?
...
1
Akreditasi
Institusi dan Program Studi Terakreditasi "B" oleh BAN-PT. Sistem Manajemen tersertifikasi ISO 9001:2015
...
2
Staf Pengajar
Staf pengajar lulusan terbaik dan berpredikat cumlaude dari universitas ternama
...
3
Laboratorium
Laboratorium Bimbingan dan Konseling terintegrasi UPT-LBK yang terstandar dan menunjang proses perkuliahan
...
4
Kurikulum Merdeka Belajar
Kurikulum dirancang berdasarkan Kerangka Kualifikasi nasional Indonesia (KKNI) dan Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang disesuaikan dengan kebutuhan lapangan serta era super-smart society (society 5.0)
...
5
Sistem Perkuliahan
Sistem perkuliahan menggunakan tatap muka dengan metode bervariasi dan E-learning yang dapat diakses dimana saja.
...
6
Kampus
Kampus strategis, gedung representatif dan fasilitas memadai
...
7
Beasiswa
Tersedia beasiswa dari yayasan maupun lembaga pemerintah
...
8
Kemahasiswaan
Berbagai kegiatan kemahasiswaan yang mendukung pengembangan softskill
...
9
Internasional
Program Pengenalan Lingkungan Prasekolah (PLP) Internasional bekerjasama dengan Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMEO)
...
10
Kerjasama
104 Kerjasama nasional dan 24 kerjasama internasional yang mendukung kegiatan pendidikan, penelitian dan pengabdian